brand-logo
secondary-logo
Kembali ke daftar lowongan
Batas Pendaftaran: 06 July 2024, 07:00
Company thumbnail
PT. Nusantara Berkah Digital

Techlead

Yogyakarta
Information Technology / IT
Full-Time
On-site
Diunggah a year ago

Deskripsi

Deskripsi Pekerjaan:

  • Memimpin tim produk dalam mendesain, mengembangkan dan memberikan produk berkualitas pada pengguna Nutapos
  • Menulis code berkualitas tinggi, terukur dan mudah di maintenance
  • Melakukan peninjauan secara berkala terhadap code agar tidak keluar dari standar 
  • Berkolaborasi dengan tim produk lainnya untuk menilai secara teknis dan menjalankan target pengembangan yang sudah ditentukan
  • Melakukan workload manajemen pada tim engineer dan memastikan task terselesaikan tepat waktu dan sesuai anggaran
  • Maintenance produk aplikasi nutapos dan produk turunannya
  • ⁠Bekerjasama dengan tim lain seperti QA, UI/ UX untuk memastikan 
  • Bekerjasama dengan tim technical writer dalam dokumentasi teknis termasuk dokumen desain sistem, diagram arsitektur sistem, panduan pengguna untuk memfasilitasi transfer pengetahuan dan memastikan transparansi proyek yang dikerjakan
  • Terus mengupdate perkembangan teknologi terkini dan praktik terbaik dalam industri perangkat lunak serta mendorong inovasi dalam tim
  • Melakukan identifikasi potensi risiko di awal siklus pengembangan dan melakukan strategi mitigasi untuk meminimalkan dampaknya terhadap jadwal dan hasil proyek
  • Memberikan pelatihan teknis pada tim untuk meningkatkan ketrampilan teknis dan pertumbuhan karir mereka dalam organisasi
  • ⁠Membuat standar code yang scalable dan terstandar
  • Bersedia ditempatkan di jogja

Kualifikasi:

  • Pengalaman minimal 4 tahun di fullstack engineer (Backend dan frontend)
  • Pengalaman di infrastruktur cloud misal AWS, Google cloud, Azure dan mampu menerapkannya pada produk nutapos nantinya
  • Menguasai bahasa PHP, framework codeigniter/ laravel, HTML, CSS, Javascript, My SQL/ postgresql
  • Familiar dengan bahasa java dan framework kotlin, android native, arsitektur MVVM, Database SQLite
  • Pernah bekerja di startup POS menjadi nilai plus
  • Pengalaman memimpin tim engineer minimal 1 tahun dan bisa membantu tim engineer
  • Memiliki jiwa kepemimpinan yang kuat dan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan kuat di problem solving dan debuging
  • ⁠Bersedia ditempatkan di Jogja

Informasi Perusahaan

Nama Perusahaan
PT. Nusantara Berkah Digital
Lokasi
Yogyakarta
Industri
Information Technology / IT
LinkedIn
Jumlah Karyawan
1-10 orang
Situs Perusahaan
https://nutapos.com